Rabu, 14 Juli 2010

Simbol Elektronika

Symbol menurut arti bahasa adalah tanda pengganti. Dalam dunia elektronika terdapat symbol dari komponen – komponen elektronika. Hal ini dimaksudkan untuk memudahkan dalam penggambaran skema maupun diagram pengawatan. Dalam proses pembelajaran elektronika, terkadang usaha untuk menghapal symbol – symbol ini terasa cukup susah. Hal ini terutama dialami pada saat – saat awal mengenal elektronika. Akan tetapi dengan semakin lama terjun di dunia elektronika symbol – symbol tersebut akan hapal dengan sendirinya. Jika tidak ada symbol maka penggambaran sebuah rangkaian akan rumit dan sulit. Bias dibayangkan jika semua komponen dalam suatu rangkaian digambarkan bentuk aslinya dan dihubungkan antar kaki – kakinya, pasti gambarnya akan lebih rumit. Oleh karena itu jangan merasa “alergi” dengan symbol – symbol elektronika.

0 comments :

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best WordPress Themes